Kuis Tebak-Tebakan Perguruan Tinggi di Indonesia

Halo sahabat Pena Info, kali ini Pena Info menyajikan kuis mengenai letak daerah dari Perguruan Tinggi yang ada di Indonesia.

Perguruan Tinggi di Indonesia tentunya sangat banyak dan tersebar di seluruh daerah yang ada di Indonesia mulai dari Sabang sampai Merauke.

Nah kuis ini menguji pengetahuan anda dan sekaligus dapat menambah wawasan anda bagi anda yang belum tahu.

Anda hanya perlu menebak terletak di daerah manakah Perguruan Tinggi tersebut. Kuis ini juga menyajikan beberapa alternatif jawaban jika anda kesulitan untuk menebaknya.

Contohnya:
Terletak di "Daerah" manakah Universitas Gajah Mada (UGM)?
Jawabannya adalah Yogyakarta

Kuis Tebak-Tebakan Letak Perguruan Tinggi di Indonesia

Cobalah anda menebak apa jawaban yang benar dari pertanyaan-pertanyaan tersebut, sebelum membuka jawabannya.

Setelah itu catatlah berapa soal yang dapat anda jawab dengan benar. Selamat mencoba.

Soal 1

Terletak di daerah manakah Universitas Indonesia (UI)?
a). Depok
b). Yogyakarta
c). Surakarta
d). Surabaya

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah a). Depok

Soal 2

Terletak di daerah manakah Universitas Pajajaran (UNPAD)?
a). Semarang
b). Makasar
c). Yogyakarta
d). Bandung

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah d). Bandung

Soal 3

Terletak di daerah manakah Universitas Diponegoro (UNDIP)?
a). Surabaya
b). Semarang
c). Surakarta
d). Denpasar

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah b). Semarang

Soal 4

Terletak di daerah manakah Universitas Tarumanegara?
a). Jakarta
b). Surakarta
c). Yogyakarta
d). Bandung

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah a). Jakarta

Soal 5

Terletak di daerah manakah Universitas Negeri Sebelas Maret?
a). Malang
b). Kendari
c). Surakarta
d). Surabaya

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah c). Surakarta

Soal 6

Terletak di daerah manakah Universitas Brawijaya (UNIBRAW)?
a). Surabaya
b). Jakarta
c). Yogyakarta
d). Malang

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah d). Malang

Soal 7

Terletak di daerah manakah Universitas Airlangga (UNAIR)?
a). Yogyakarta
b). Surabaya
c). Tanggerang
d). Bandung

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah b). Surabaya

Soal 8

Terletak di daerah manakah Universitas Halu Oleo (UNHO)?
a). Palembang
b). Jayapura
c). Kendari
d). Surabaya

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah c). Kendari

Soal 9

Terletak di daerah manakah Universitas Gunadarma?
a). Denpasar
b). Yogyakarta
c). Jakarta
d). Tanggerang

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah c). Jakarta

Soal 10

Terletak di daerah manakah Institut Teknologi Indonesia?
a). Tanggerang
b). Yogyakarta
c). Malang
d). Makasar

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah a). Tanggerang

Soal 11

Terletak di daerah manakah Institut Teknologi Nasional (ITENAS)?
a). Malang
b). Bandung
c). Yogyakarta
d). Surabaya

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah b). Bandung

Soal 12

Terletak di daerah manakah Universitas Sriwijaya (UNSRI)?
a). Kediri
b). Banjarmasin
c). Samarinda
d). Palembang

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah d). Palembang

Soal 13

Terletak di daerah manakah Universitas Sanata Dharma?
a). Denpasar
b). Yogyakarta
c). Mataram
d). Surabaya

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah b). Yogyakarta

Soal 14

Terletak di daerah manakah Institut Teknologi Sepuluh November?
a). Surabaya
b). Yogyakarta
c). Malang
d). Semarang

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah a). Surabaya

Soal 15

Terletak di daerah manakah Universitas Hasanudin?
a). Mataram
b). Madiun
c). Makasar
d). Manado

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah c). Makasar

Soal 16

Terletak di daerah manakah Universitas Cendrawasih?
a). Makasar
b). Palembang
c). Medan
d). Jayapura

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah d). Jayapura

Soal 17

Terletak di daerah manakah Universitas Atma Jaya?
a). Yogyakarta
b). Bandung
c). Tangerang
d). Surabaya

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah a). Yogyakarta

Soal 18

Terletak di daerah manakah Universitas Ciputra?
a). Depok
b). Jakarta
c). Surabaya
d). Malang

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah c). Surabaya

Soal 19

Terletak di daerah manakah Universitas Trisakti?
a). Depok
b). Tangerang
c). Bekasi
d). Jakarta

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah d). Jakarta

Soal 20

Terletak di daerah manakah Universitas Pendidikan Nasional (UNDIKNAS)?
a). Denpasar
b). Mataram
c). Kupang
d). Ambon

Jawaban:

Jawaban yang benar adalah a). Denpasar


Nah, bagaimana sahabat Pena Info? Berapa soalkah yang dapat anda jawab dengan benar?

Sekian kuis kali ini, semoga dengan kuis ini dapat menambah pengetahuan bagi anda yang belum mengetahuinya.